Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1953
Title: PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BALAI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI DAN HUTAN LINDUNG WAMPU SEI ULAR MEDAN
Authors: SIBARANI, DAME SRIDEVI
Keywords: Disiplin Kerja
Motivasi
Kinerja Pegawai
Issue Date: 26-Oct-2021
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 182 MAN 2021
Abstract: Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung Wampu Sei Ular Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode kuesioner dalam bentuk angket.Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda melalui SPSS 16. Subjek penelitian ini adalah seluruh Pegawai Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai Dan Hutan Lindung Wampu Sei Ular Medan yang memiliki populasi berjumlah 38 Pegawai denganmengambil sampel menggunakan teknik sensus.Variabel dalam penelitian ini terdiri dari: variabel bebas yaitu Disiplin Kerja (X1) dan Motivasi (X2) serta variabel terikat Kinerja Pegawai (Y). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwaDisiplin Kerja dan Motivasi berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai Pada Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung Wampu Sei Ular Medan dalam uji t didapatkan nilai Sig. disiplin kerja adalah sebesar 0.128 > 0.05, artinya Disiplin Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai. Dalam uji t didapatkan nilai Sig. motivasi adalah sebesar 0.126 > 0.05, artinya Disiplin Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Pegawai. Dimana semakin tinggi Disiplin Kerja dan Motivasi yang dimiliki pegawai maka semakin bagus Kinerja Pegawai. Dalam uji F nilai yang didapatkan lebih kecil dari 0,05 yaitu sebesar 0,135 yang menyebabkan adanya hubungan simultan antara variabel independen dan variabel dependend. Adapun koefisien determinasi dari korelasi yaitu 0,108 atau sebanyak 10,8%, dimana 89,2% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak ikutsertakan dalam penelitian ini.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1953
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER183.21 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LEMBAR PENGESAHAN.docxLEMBAR PENGESAHAN187.52 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI52.22 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR41.43 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK37.44 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I48.82 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II75.73 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III75.27 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV184.96 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V38.47 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA43.62 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docxLAMPIRAN88.94 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.