Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2773
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorTAHER LUBIS, RIDWAN-
dc.contributor.authorLubis, Minda Sari-
dc.date.accessioned2023-06-12T08:42:59Z-
dc.date.available2023-06-12T08:42:59Z-
dc.date.issued2022-07-05-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2773-
dc.description.abstractLidah buaya (Aloe vera (L.) Burm.f.) salah satu jenis tumbuhan yang mudah sekali kita temukan dan banyak manfaatnya. Sejumlah penelitian diseluruh dunia, lidah buaya membantu mencegah berbagai jenis penyakit. Jenis lidah buaya yang dipakai untuk pembuatan herbal lidah buaya adalah jenis Barbadensis yang mengandung zat untuk kebutuhan manusia, seperti Vitamin A, B1, B2, B6, B12, Vitamin E dan Vitamin C. Tanaman ini dapat juga menyembuhkan penyakit diabetes jantung,dan penyakit lainnya. Lidah buaya dapat diformulasikan menjadi minuman serbuk karena dapat memberikan rasa yang menyegarkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat formulasi baru dari lidah buaya (Aloe vera (L.) Burm.f.) sebagai minuman serbuk dengan komposisi maltodekstrin yang berbeda. Penelitian ini menggunakan metode eksperimental. Pada penelitian ini lidah buaya diformulasikan dalam bentuk minuman serbuk. Evaluasi fisik yang dilakukan meliputi uji kadar air, uji kadar abu, uji waktu alir, uji sudut diam dan uji waktu larut, uji organoleptis serta uji hedonik. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa evaluasi mutu fisik uji kadar air sediaan berada pada rentang 2,93%-4,73 %,kadar abu 0,12%-0,23%, waktu alir 4,23-6,20 gram/detik, sudut diam 21,95°-29,92o, dan waktu larut berada pada rentang 1,03-2,90 menit. Pada uji hedonik formula yang paling disukai adalah F3 baik dari segi rasa,aroma dan warna. Kesimpulan penelitian ini yaitu bahwa minuman serbuk lidah buaya memenuhi eveluasi mutu fisik dan memiliki rasa yang disukai oleh para panelis.en_US
dc.publisherUMN AL WASHLIYAH MEDANen_US
dc.subjectevaluasi fisiken_US
dc.subjectlidah buayaen_US
dc.subjectminumanen_US
dc.subjectsegaren_US
dc.subjectserbuken_US
dc.titleFORMULASI SEDIAAN MINUMAN SERBUK JELI LIDAH BUAYA (Aloe vera (L.) Burm.f.)en_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1 COVER.docCOVER513.5 kBMicrosoft WordView/Open
2 TANDA PERSETUJUAN.docTANDA PERSETUJUAN1.62 MBMicrosoft WordView/Open
3 SURAT PERNYATAAN.docSURAT PERNYATAAN1.39 MBMicrosoft WordView/Open
4 ABSTRAK.docABSTRAK1 MBMicrosoft WordView/Open
5 KATA PENGANTAR.docKATA PENGANTAR77 kBMicrosoft WordView/Open
6 DAFTAR ISI.docDAFTAR ISI83.5 kBMicrosoft WordView/Open
7 BAB I.doc
  Restricted Access
BAB I95.5 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
8 BAB II.doc
  Restricted Access
BAB II168 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
9 BAB III.doc
  Restricted Access
BAB III102 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
10 BAB IV.doc
  Restricted Access
BAB IV162.5 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
11 BAB V.doc
  Restricted Access
BAB V52 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
12 DAFTAR PUSTAKA.docDAFTAR PUSTAKA81 kBMicrosoft WordView/Open
13 LAMPIRAN.doc
  Restricted Access
LAMPIRAN19.14 MBMicrosoft WordView/Open Request a copy
14 BIODATA MAHASISWA.docBIODATA MAHASISWA.33.5 kBMicrosoft WordView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.