Please use this identifier to cite or link to this item:
http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3082
Title: | PENYALAHGUNAAN KEWENANGAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM SISTEM PEMERINTAHAN DESA BENGKEL KECAMATAN PERBAUNGAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAI |
Authors: | Fajar, Indra Harahab, Syahrul Bakti |
Keywords: | Penyalahgunaan Kewenangan BPD |
Issue Date: | 18-Jul-2023 |
Publisher: | FH UMN AL-WASHLIYAH 12 HUK 2023 |
Abstract: | BPD merupakan lembaga demokrasi dalam penyelenggaraan pemerintahan desa yang berfungsi menampung dan menyalurkan aspirasi masyarakat untuk merencanakan dan menetapkan kebijakan dalam melaksanakan pemerintahan dan pembangunan desa. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian yuridis normatif. Metode pengumpulan data yang digunakan penulis adalah studi pustaka/dokumentasi yaitu pengolahan data dilakukan dengan cara mensistematika terhadap bahan-bahan hukum tertulis dengan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Badan Permusyawatan Desa (BPD) memiliki peran sebagai legislatif tingkat desa dalam menampung, memilah, dan menyalurkan aspirasi masyarakat pada Pemerintah Desa sebagai masukan terhadap pembangunan Desa. Akan tetapi dalam menjalankan kewajibannya sebagai seorang Badan Permusyawaratan Desa (BPD) bahwa seorang Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dapat sewaktu-waktu diberhentikan karena melakukan suatu pelanggaran diluar kewenangan seperti yang terjadi pada Anggota Badan Permusyawaran Desa (BPD) Desa Bengkel. |
URI: | http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3082 |
Appears in Collections: | Skripsi Mahasiswa |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
a. Cover.doc | COVER | 106.5 kB | Microsoft Word | View/Open |
b. LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.doc | LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI | 366.5 kB | Microsoft Word | View/Open |
c. KATA PENGANTAR.doc | KATA PENGANTAR | 286 kB | Microsoft Word | View/Open |
d. DAFTAR ISI.doc | DAFTAR ISI | 31.5 kB | Microsoft Word | View/Open |
e. Abstrak.doc | Abstrak | 235.5 kB | Microsoft Word | View/Open |
f. BAB I.doc Restricted Access | BAB I | 58 kB | Microsoft Word | View/Open Request a copy |
g. BAB II.doc Restricted Access | BAB II | 79 kB | Microsoft Word | View/Open Request a copy |
h. BAB III.doc Restricted Access | BAB III | 56.5 kB | Microsoft Word | View/Open Request a copy |
i. BAB IV.doc Restricted Access | BAB IV | 1.47 MB | Microsoft Word | View/Open Request a copy |
j. BAB V.doc Restricted Access | BAB V | 32.5 kB | Microsoft Word | View/Open Request a copy |
k. DAFTAR PUSTAKA.doc | DAFTAR PUSTAKA | 35 kB | Microsoft Word | View/Open |
l. Biodata Mahasiswa.doc | Bio data mahasiswa | 199.5 kB | Microsoft Word | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.