Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/603
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorPURBA, ERI ENI LESTARY-
dc.date.accessioned2022-02-10T03:44:42Z-
dc.date.available2022-02-10T03:44:42Z-
dc.date.issued2019-07-20-
dc.identifier.other152114069-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/603-
dc.description.abstractDaun wungu (Graptophyllum pictum (L.) Griff) mengandung senyawa metabolit sekunder seperti flavonoid, alkaloid, saponin, steroid/triterpenoid, glikosida dan tanin. Senyawa yang diduga dapat melindungi kerusakan lambung yaitu Flavonoid yang berfungsi sebagai meningkatkan produksi prostaglandin, mengurangi sekresi asam dan menghambat produksi pepsinogen dan Tanin yang mampu membentuk lapisan pelindung mukosa lambung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas anti tukak lambung ekstrak daun wungu dalam melindungi lambung dari kerusakan. Penelitian ini meliputi skrining fitokimia, karakterisasi simplisia dan serbuk daun wungu diekstraksi dengan pelarut etanol 96% secara maserasi. Ekstrak daun wungu (EEDW) selanjutnya dibuat menjadi sediaan suspensi menggunakan Na-CMC 0,5% dengan 3 variasi dosis yaitu 100, 200 dan 400 mg/kgBB. Selanjutnya diuji aktivitasnya terhadap kelinci yang diinduksi tukak lambung menggunakan acetosal dosis 2000 mg/kgBB secara oral setiap hari sampai dilakukan pembedahan pada hari ke 15. Pengamatan yang dilakukan meliputi makroskopis (jumlah tukak, pengukuran pH cairan dan pengukuran diameter tukak) sebagai pembanding digunakan sukralfat. Hasil pengamatan yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan uji One Way ANOVA pengamatan makroskopis menunjukkan bahwa EEDW dapat menurunkan jumlah tukak, meningkatkan pH cairan lambung menjadi lebih basa dan menurunkan diameter tukak antar kelompok perlakuan menunjukkan perbedaan yang signifikan dengan p<0,05. Pemberian acetosal dosis toksik dapat membentuk tukak, cairan lambung pH 3 dan diameter tukak 3,71±0,22. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemberian EEDW dosis 400 mg/kgBB mempunyai aktivitas dalam melindungi lambung terlihat tidak terdapat tukak diikuti dengan meningkatnya cairan lambung dengan pH 4,3 dan diameter tukak 0,73±0,64 dan pada dosis 400 mg/kgBB tidak menunjukkan kerusakan lambung pada pengamatan makroskopis. Peningkatan dosis EEDW dapat menunjukan peningkatan aktivitas perlindungan lambung.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 22 FAR 2019en_US
dc.subjectperlindungan lambungen_US
dc.subjectdaun wunguen_US
dc.subjectacetosalen_US
dc.subjecttukaken_US
dc.titleAKTIVITAS ANTI TUKAK LAMBUNG EKSTRAK DAUN WUNGU (Graptophyllum pictum (L.) Griff) PADA KELINCI JANTANen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER KELINCI.docx40.65 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LEMBAR PERSETUJUAN.docxLEMBAR PERSETUJUAN22.02 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI revisi 1.docxDAFTAR ISI44.81 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR 1.docxKATA PENGANTAR157.32 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK30.92 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I22.33 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II296.71 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III26.95 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV55.46 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V15.52 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA20.16 kBMicrosoft Word XMLView/Open
Lampiran 1.docxLAMPIRAN5.37 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.