Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2271
Title: PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CELEBRITY ENDORSER TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK LIPSTIK WARDAH (STUDI KASUS PADA MASYARAKAT JL. PRINTIS KEMERDEKAAN GANG KALIMANTAN DUSUN IV DESA TANJUNG MORAWA B, KEC. TANJUNG MORAWA DELI SERDANG)
Authors: RAMADHANI, NADIA
Keywords: Kualitas Produk
Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Lipstik Wardah
Issue Date: 28-Jul-2020
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 110 MAN 2020
Abstract: Penelitian ini berjudul “Pengaruh Kualitas Produk Dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Produk Lipstik Wardah“. Tujuan penelitian untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Kualitas Produk Dan Celebrity Endorser Terhadap Keputusan Pembelian Produk Lipstik Wardah (Studi Kasus Masyarakat Jalan Printis Kemerdekaan Gang. Kalimantan Dusun IV Desa Tanjung Morawa B, Kec, Tanjung Morawa, Deli Serdang). Populasi dalam penelitian ini adalah 56 Orang dan digunakan seluruhnya sebagai sample jenuh pada Masyarakat Jalan Printis Kemerdekaan Gang. Kalimantan Dusun IV Desa Tanjung Morawa B, Kec, Tanjung Morawa, Deli Serdang. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan data sekunder. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa pengaruh variable Kualitas Produk(X1) dan Celebrity Endorser (X2) terhadap keputusan pembelian ditunjukan dari hasil regresi berganda , Y = 4.519+ 0,242X1 + 0,566X2 + e artinya jika terjadi peningkatan Kualitas Produk dan Celebrity Endorser maka keputusan pembelian Pada Masyarakat Jalan Printis Kemerdekaan Gg. Kalimantan Dusun IV Desa Tanjung Morawa B, Kec, Tanjung Morawa, Deli Serdang semakin meningkat. Nilai R Square 0,662 artinya variabel-variabel bebas (kualitas produk dan celebrity endorser) mampu menjelaskan variabel terikat (keputusan pembelian) sebesar 66,2% terhadap keputusan pembelian Pada Masyarakat Jalan Printis Kemerdekaan Gg. Kalimantan Dusun IV Desa Tanjung Morawa B, Kec, Tanjung Morawa, Deli Serdang. dan sisanya 33,8% dijelaskan oleh variabel lain diluar penelitian ini.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2271
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
163114130_FILE 1.docxCOVER, LEMBAR PERSETUJUAN, ABSTRAK761.77 kBMicrosoft Word XMLView/Open
163114130_FILE 2.docxKATA PENGANTAR, DAFTAR ISI83.55 kBMicrosoft Word XMLView/Open
163114130_FILE 3.docx
  Restricted Access
BAB I44.56 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
163114130_FILE 4.docx
  Restricted Access
BAB II73.48 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
163114130_FILE 5.docx
  Restricted Access
BAB III61.33 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
163114130_FILE 6.docx
  Restricted Access
BAB IV DAN V185.45 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
163114130_FILE 7.docxDAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN801.59 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.