Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/86
Title: ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM MENINGKATKAN PROFITABILITAS PT.PLN ( PERSERO ) CABANG MEDAN
Authors: HARIYANI, ANJAS
Keywords: Penerapan Sistem Informasi Akuntansi
Profitabilitas
Issue Date: 7-Oct-2021
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 32 FE AKT 2021
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Pada PT. PLN (Persero) dan Untuk menganalisis Sistem Informasi Akuntansi mampu meningkatkan profitabilitas bagi PT. PLN. (Persero). Sistem informasi akuntansi (SIA) merupakan sistem pengolahan informasi yang menghasilkan keluaran berupa sebuah informasi akuntansi seperti informasi keuangan yang bermanfaat bagi pemakai informasi yang dilakukan. Data yang diambil dalam penelitian ini adalah gambaran umum tentang perusahaan dan data-data yang berhubungan dengan sistem informasi akuntansi (SIA). Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah observasi langsung, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan berupa analisis deskriftif kualitatif yang harus melakukan beberapa langkah untuk mencapai kesimpulan yang diinginkan. Hasil penelitian menunujukkan sistem informasi akuntansi PT. PLN (Persero)sudah dilaksanakan secara sistematis yang secara langsung terhubung dengan kantor pusat sehingga pelaksanaan kegiatan perusahaan terperogram dan terkontrol dengan cukup baik.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/86
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.docLEMBAR PERSETUJUAN34.5 kBMicrosoft WordView/Open
Cover.docCOVER318.5 kBMicrosoft WordView/Open
DAFTAR ISI.docDAFTAR ISI40.5 kBMicrosoft WordView/Open
KATA PENGANTAR.docKATA PENGANTAR78 kBMicrosoft WordView/Open
ABSTRAK.docABSTRAK31.5 kBMicrosoft WordView/Open
BAB I.doc
  Restricted Access
BAB I63 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
BAB II.doc
  Restricted Access
BAB II164.5 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
BAB III.doc
  Restricted Access
BAB III68 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
BAB IV.doc
  Restricted Access
BAB IV528.5 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
BAB V.doc
  Restricted Access
BAB V31.5 kBMicrosoft WordView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docDAFTAR PUSTAKA37.5 kBMicrosoft WordView/Open
DAFTAR LAMPIRAN.docLAMPIRAN35.5 kBMicrosoft WordView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.