Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/589
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorZHUHRA, RAUDATUL-
dc.date.accessioned2022-02-09T07:47:43Z-
dc.date.available2022-02-09T07:47:43Z-
dc.date.issued2019-07-18-
dc.identifier.other172114096-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/589-
dc.description.abstractBiji Markisa ungu (Passiflora edulisSims) mengandung senyawa kimia terdiri dari steroid, alkaloid, flavonoid, danglikosida. Flavonoid sebagai salah satu kelompok senyawa fenolik yang banyak terdapat pada jaringan tanaman memiliki aktivitas antioksi dan yang mampu menjaga kulit dari radikal bebas sebagai pelembab kulit yang alami. Dan dalam bengkuang mengandung vitamin C yang berfungsi untuk pembentukan kolagendan proses pigmentasi, yang dapat diabsorpsi oleh kulit sebagai pelembab. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil penyarian sari biji markisa ungu dan sari bengkuang dapat diformulasikan dalam bentuk sediaan krim body scrub. Metode penelitian ini adalah metode eksperimental dengan memformulasikan kombinasi sari biji markisa ungu dan sari bengkuang yang diperoleh dari proses penyarian dengan metodeinfundasi, dengan konsentrasi sediaan krim body scrub ketan putih 0%, 10%, 20%, dan 30%, dengan evaluasi sediaan meliputi uji homogenitas, uji pH, uji stabilitas suhu yang diamati dari warna, bau, bentuk, dan fase sediaan, uji tipe emulsi, uji iritasi dan uji hedonik (kesukaan). Hasil Penelitian skrining fitokimia biji markisa mengandung senyawa flavonoid, alkaloid, steroid, glikosida.Dari bengkuang mengandung senyawa flavonoid, alkaloid, steroid, glikosida dan tannin.Selanjutnya hasil penelitian karakterisasi simplisia markisa mengandung kadar air 8%, kadar sari larut dalam air 17.47%, kadar sari larut dalam etanol 16.64%, kadar abu total0.98%, kadar abu tidak larut asam 0.949%. Hasil evaluasi sediaan krim body scrub secara fisik stabil selama penyimpanan 12 minggu pada suhu kamar menunjukkan tidak adanya perubahan warna, bau, bentuk, dan fase sediaan, homogenitas yang baik, pH relative stabil 4,5-6,5, uji iritasi negative tidak menimbulkan iritasi pada sukarelawan, dan uji emulsi termasukke dalam tipe emulsi M/A. Dari hasil penelitian bahwa sari biji markisa ungu dan sari bengkuang dapat diformulasikan kedalam bentuk sediaan krim body scrubdengankonsentrasi 0%, 10%, 20%, dan 30%.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 03 FAR 2019en_US
dc.subjectSari biji markisa ungu dan sari bengkuangen_US
dc.subjectkrim body scruben_US
dc.titleFORMULASI SEDIAAN KRIM BODY SCRUB DARI KOMBINASI SARI BIJI MARKISA UNGGU (Passiflora edulis Sims) DENGAN SARI UMBI BENGKUANG (pachyhirzus erosus L Urban)en_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docx29.23 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docx111.99 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR ,daftar isi.docx97.64 kBMicrosoft Word XMLView/Open
abstrak.docx16.21 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB 1.docx
  Restricted Access
BAB I36.31 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II553.32 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III72.16 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV46.68 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V16.48 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA,.docxDAFTAR PUSTAKA29.66 kBMicrosoft Word XMLView/Open
Lampiran.docxLAMPIRAN2.58 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.