Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1164
Title: ANALISIS PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI DALAM MENENTUKAN HARGA JUAL ROTI PADA UKM ROTI CIRASA BAKERY
Authors: AHMAD, ARI
Keywords: Biaya Produksi
Harga Pokok produksi
Full Costing
Issue Date: 16-Dec-2021
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 70 AKT 2021
Abstract: Penelitian ini berjudul Analisis Penentuan Harga Pokok produksi Dalam Menentukan Harga Jual Roti Pada UKM Roti Cirasa Bakery. Dalam Studi tentang system penentapan biaya produksi dengan pendekatan terhadap biaya produk atau Full Costing. Tujuan dalam Penelitian ini adalah Untuk mengetahui perhitungan harga pokok produksi dalam menentukan harga jual dengan menggunakan metode Full Costing pada UKM Roti Cirasa Bakery.Jenis penelitian ini adalah studi kasus, teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini mengunakan 3 teknik yaitu teknik wawancara, Observasi dan Dokumentasi.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini dalam menjawab rumusan masalah adalah analisis kualitatif dan Deskriptif. Hasil penelitian penelitian ini menunjukan bahwa perhitungan harga pokok produksi menurut perusahan dan metode Full Costing menunjukan hasil yang berbeda, terbukti bahwa Hasil perhitungan biaya produksi dengan metode full costing adalah sebesar Rp1.730,31 dengan selisihnya sebesar Rp. 30,31. Jadi total biaya produksi roti keju dengan metode full costing selama bulan januari 2019 adalah Rp257.635. Saran untuk perusahaan perusahaan sebaiknya untuk menghitung harga Pokok produksi dengan mengunakan teknik atau metode Full Costing.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1164
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER53.82 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI39.65 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR86.26 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK37.91 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I39.66 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II66.47 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III43.55 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV58.54 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V39.32 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA40.74 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.