Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3011
Title: PENGARUH DISTRIBUSI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT JNE MEDAN JOHOR
Authors: Lubis, Nindy Luffita
Hasibuan, Melisa Zuriani
Keywords: Distribusi
Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan
Issue Date: 11-Jun-2022
Publisher: FE UMN AL-WASHLIYAH 46 MAN 2023
Abstract: 193114093 Penelitian ini bertutujuan untuk mengetahui pengaruh distribusi dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada PT JNE Medan Johor .populasi dalam penelitian ini yaitu pelanggan PT JNE Medan Johor sebesar 580 responden dengan batas toleransi sebesar 10% yang di hitung dengan rumus slovin maka diperoleh jumlah sampel 86 pelanggan dengan penentuan sampel menggunakan teknik random sampling. Teknik analisis data yang penulis gunakan dalam penelitian ini yaitu kuantitatif.Pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan kuisioner yang diberikan kepada responden.Data diolah menggunakan SPSS 29.0 for windows.Teknik analisis data yang digunakan adalah uji valid dan reliabilitas , ujiasumsiklasik (uji normalitas ,uji heterokedastisitas,dan ujimultikolineritas) , analisis regresi linier bergandaY = 1.070 + 0,422X1 + 0,147X2 dengan artinya distribusi dan kualitas pelayanan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel kepuasan pelanggan , dan uji hipotesis ( uji T, uji F, uji R) hasiluji T diperoleh Diperoleh nilait hitung Distribusi adalah 7,801 > 1,663 dengan tarafsignifikan 0,001 < 0,05 maka Ho diterimadan Ha ditolak nilaithitung KualitasPelayanan adalah2,310> 1,663 dengan tarafsignifikan 0,023 < 0,05 Ho diterimadan Ha ditolak maka Distribusi dan kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT JNE Medan Johor , hasiluji F diperoleh nilai F hitung 49,332 >Ftabel 3,11 dengan taraf signifikan sebesar0,001< 0,05, maka Ho di terima Ha ditolak. Hal ini berarti bahwa hipotesis yang menyatakan distribusi dan kualitas produk secara berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan dapat diterima atau terbukti, hasiluji R2 diperoleh nilai0,543 atau dengan persentase 54,3% artinya bahwa distribusi dan kualitas pelayanan sangat berpengaruh terhadap kepuasn pelanggan , sedangkan sisanya45,7% dipengaruhi oleh variabel lain, yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3011
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
LEMBAR PENGESAHAN.docxLembar Pengesahan242.97 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docx
  Restricted Access
LAMPIRAN1.35 MBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR122.94 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA40.5 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI27.46 kBMicrosoft Word XMLView/Open
COVER.docxCOVER163.64 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BIODATA MAHASISWA.docxBiodata mahasiswa237.9 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB 535.33 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB 4233.36 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB 350.55 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB 2161.44 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB 137.08 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
ABSTRAK.docxABSTRAK118.46 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.