Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/745
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSIDDIK, NADIYA KARLINDA-
dc.date.accessioned2022-03-29T03:53:57Z-
dc.date.available2022-03-29T03:53:57Z-
dc.date.issued2019-08-06-
dc.identifier.other152114073-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/745-
dc.description.abstractUji toksisitas akut adalah salah satu uji praklinik untuk menentukan efek toksik suatu senyawa yang akan terjadi pada waktu yang singkat setelah pemberian dalam takaran dan waktu tertentu. Daun wungu (Graptophyllum pictum (L.) Griff) memiliki kandungan senyawa flavonoid, glikosida, alkaloid, tanin, steroid/triterpenoid, saponin yang berkhasiat sebagai bahan obat dan telah terbukti secara empiris. Namun adanya efek yang tidak diinginkan berupa efek toksik dapat terjadi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya efek toksisitas akut yang ditimbulkan oleh ekstrak etanol daun wungu yang diberikan dengan dosis tertentu pada mencit jantan. Daun wungu segar diambil secara purposif dari daerah medan Sumatra utara dan ekstraksi dilakukan secara maserasi dengan penyari etanol 96% dan dilakukan skrining fitokimia terhadap simplisia dan ekstrak etanol daun wungu. Uji toksisitas akut dilakukan pada mencit jantan yang secara oral. Parameter toksisitas ditentukan dengan menghitung LD50 menggunakan metode Thompson Weil. Hasil pemberian ekstrak etanol daun wungu dengan dosis 180mg/g BB 254,44mg/g BB, 359,98mg/g BB, 509,08mg/g BB, dan 719,94 mg/g BB pada mencit jantan menyebabkan kematian pada beberapa tingkat dosis. Dihitung nilai LD50 dengan menggunakan metode Thompson Weil, diperoleh LD50 sebesar 13,48 ± 0,05 g/Kg BB dan disesuaikan dengan kriteria toksisitas yaitu kriteria “Praktis tidak toksik”.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 180 FAR 2019en_US
dc.subjectEkstraken_US
dc.subjectDaun Wunguen_US
dc.subjectToksisitas akuten_US
dc.subjectMetode Thompson Weilen_US
dc.subjectLD50en_US
dc.titleUJI TOKSISITAS AKUT EKSTRAK ETANOL DAUN WUNGU (Graptophyllum pictum (L.) Griff) TERHADAP MENCIT (Mus musculus)en_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER60.88 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI87.59 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR60.89 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK12.76 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I33.85 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II176.69 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III36.08 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV26.59 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V19.59 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA1.72 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.