Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1318
Title: HUBUNGAN KEMAMPUAN MENGGUNAKAN PERALATAN KEARSIPAN DENGAN PEMAHAMAN TENTANG KEARSIPAN SISWA DIKELAS X SMK SWASTA NUR AZIZI TANJUNG MORAWA TA 2018/2019
Authors: NITA, SUCI RAHMA
Keywords: Penggunaan peralatan Kearsipan
pemahaman tantang kearsipan
Issue Date: 1-Aug-2020
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 27 PENDEK 2020
Abstract: Skripsi ini berjudul “Hubungan Kemampuan Menggunakan Peralatan Kearsipan Dengan Pemahaman Tentang Kearsipan Siswa Di Kelas X SMK Swasta Nur Azizi Tanjung Morawa T.A 2018/2019”. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah ada Hubungan Hubungan Kemampuan Menggunakan Peralatan Kearsipan Dengan Pemahaman Tentang Kearsipan Siswa Di Kelas X SMK Swasta Nur Azizi Tanjung Morawa T.A 2018/2019. Tujuan pembuatan skripsi ini adalah untuk mengetahui bagaimana Hubungan Kemampuan Menggunakan Peralatan Kearsipan Dengan Pemahaman Tentang Kearsipan Siswa Di Kelas X SMK Swasta Nur Azizi Tanjung Morawa T.A 2018/2019.Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode koresional dan ex-post fact. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas X yang berjumlah 146 siswa. pengambilan sampel penelitian ini dengan Secara Acak atau Simple Random Sampling yaitu 40 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan tes hasil belajar, Hasil penelitian menunjukkan nilai kolerasi sebesar 0,994 sedangkan nilai korelasi dalam rtabel adalah 0,312 dengan demikian hipotesis yang dirumuskan dalam penelitian dapat diterima kebenarannya, sebab 0,994 > 0,312 sedangkan nilai uji t, diperoleh nilai t (hitung) adalah 2,042 sedangkan nilai t (tabel) adalah 2,042/taraf signifikan 0,05 dan dk= n-2, 40-2 = 36 yaitu t (tabel) : 0,05, (36) = 2,042 jadi nilai t (hitung) lebih besar dari t (tabel) atau 66022 > 2,042 Dengan demikian hipotesis yang dirumuskan dapat ditrima kebenarannya yang berarti : Ada hubungan yang signifikan antara Kemampuan Menggunakan Peralatan Kearsipan Dengan Pemahaman Tentang Kearsipan Siswa Di Kelas X SMK Swasta Nur Azizi Tanjung Morawa T.A 2018/2019
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/1318
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.rtfCOVER1.74 MBRTFView/Open
LEMBAR PENGESAHAN.rtfLEMBAR PENGESAHAN2.05 MBRTFView/Open
DAFTAR ISI SUCI RAHMANITA.docxDAFTAR ISI18.24 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR20.35 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.rtfABSTRAK55.57 MBRTFView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I28.99 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II49.09 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III29.97 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV29.79 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V24.94 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA21.15 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docxLAMPIRAN79.85 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.