Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2332
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorASIYAH, SITI-
dc.date.accessioned2023-01-03T08:48:44Z-
dc.date.available2023-01-03T08:48:44Z-
dc.date.issued2022-01-25-
dc.identifier.other163224216-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2332-
dc.description.abstractPenelitian ini meneliti tentang pengaruh karakteristik perusahaan terhadap nilai perusahan Sub Sektor Transportasi di Bursa Efek Indonesia. Oleh karena itu,tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui karakteristik perusahaan yang di duga berpengaruh terhadap nilai perusahaan antara lain: leverage, profitabilitas dan pertumbuhan perusahaan.Adapun metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif.Dalam penelitian ini menggunakan data sekunder yaitu data yang diperoleh dari sumber ke dua.Data yang dibutuhkan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan tahunan perusahaan Sub Sektor Transportasi di BEI yang dapat di akses melalui website resmi Bursa Efek Indonesia.Populasi yang diperoleh sebanyak 43 perusahaan Sub Sektor Transportasi di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2016-2018.Sampel diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling dan total sampel sebanyak 12 perusahaan Sub Sektor Transportasi selama tiga tahun pengamatan 2016-2018.Jumlah keseluruhan 36 data yang sesuai dengan memakai kriteria. Teknik analisis menggunakan uji asumsi klasik dan analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penelitian pada model regresi linear berganda diketahui beberapa hal, sebagai berikut secara parsial: (1) variabel leveragememperoleh Thitung sebesar 1.465 < Ttabelyang sebesar 2.052 sehingga dapat disimpulkan leverage tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. (2) variabel profitabilitas memperoleh Thitung sebesar 0.046 < Ttabelyang sebesar 2.052 sehingga dapat disimpulkan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, (3) variabel pertumbuhan perusahaan memperoleh Thitung sebesar 2.188 > Ttabelyang sebesar 2.052 yang berarti variabel pertumbuhan perusahaan berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Secara simultan hasil yang diperoleh Ftabel diketahui bahwa nilai Fhitungberupa sebesar 2.616 , sehingga Fhitung sebesar 2.616 > Ftabel sebesar 2.73 maka variabel bebas secara simultan berpengaruh terhadap variabel terikat.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 34 AKT 2022en_US
dc.subjectleverageen_US
dc.subjectprofitabilitasen_US
dc.subjectpertumbuhan perusahaanen_US
dc.subjectnilai perusahaanen_US
dc.titlePENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SUB SEKTOR TRANSPORTASI DI BURSA EFEK INDONESIAen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1 COVER.docxCOVER189.69 kBMicrosoft Word XMLView/Open
2 TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.docxTANDA PERSETUJUAN51.76 kBMicrosoft Word XMLView/Open
5 DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI33.65 kBMicrosoft Word XMLView/Open
4 KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR78.2 kBMicrosoft Word XMLView/Open
3 ABSTRAK.docxABSTRAK30.63 kBMicrosoft Word XMLView/Open
6 BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I45.75 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
7 BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II75.86 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
8 BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III59.79 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
9 BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV122.79 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
10 BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V31.99 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
11 DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA34.73 kBMicrosoft Word XMLView/Open
12 LAMPIRAN.docxLAMPIRAN152.45 kBMicrosoft Word XMLView/Open
13 BIODATA MAHASISWA.docBIODATA27 kBMicrosoft WordView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.