Please use this identifier to cite or link to this item:
http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3279
Title: | PENGARUH KEMAMPUAN KERJA DAN TUNJANGAN KESEJAHTERAAN TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI PADA KANTOR CAMAT SEI TUALANG RASO KOTA MADYA TANJUNG BALAI |
Other Titles: | SKRIPSI |
Authors: | Fauzi, Ahmad Mulyono, Hardi Mulyono K. |
Keywords: | Kemampuan Kerja Tunjangan Kesejahteraan Prestasi Kerja |
Issue Date: | 29-Dec-2023 |
Publisher: | Fakultas Ekonomi UMN AW 66 2023 FE AKT |
Abstract: | Mengingat ketatnya persaingan dalam dunia bisnis dan kondisi perekonomian yang semakin sulit memaksa hampir semua instansi untuk selalu giat berusaha agar setiap instansi dapat terus berdiri dan dapat memaksimalkan kinerja sehingga dapat membantu perkembangan instansi. Dalam era globalisasi sekarang ini yang memasuki persaingan yang semakin ketat di segala bidang, maka setiap lembaga dituntut untuk memiliki suatu keunggulan kompetitif tersendiri agar tidak tertinggal. Salah satu cara yang ditempuh agar memiliki keuggulan kompetitif tersendiri adalah dengan meningkatkan kinerja pegawai. (Alicia, 2012)Kecamatanadalahpembagianwilayahadministrative di Indonesia di bawahkabupatenataukota. Kecamatanterdiriatasdesa-desaataukelurahan-kelurahan.Sebuahinstansiatauorganisasipemerintahansecarakeseluruhanakanbanyakditentukanolehkinerjaaparaturnyauntukmencapaikinerja yang baik. Camatmempunyaitugaspokokmelaksanakankewenanganpemerintahan yang dilimpahkanolehbupati/walikotauntukmenanganisebagianurusanotonomidaerahdanjugamenyelenggarakantugasumumpemerintahan.Dalammelaksanakantugas, pokok, danfungsisebagaicamatmakakemampuanmanajerialharusterpenuhi. (Anonimous, 2015)Agar instansi dapat berkembang luas dengan segala kegiatan usaha yang dilakukan instansi untuk mencapai tujuan yang diinginkan dengan menggunakan sumber daya yang telah tersedia, tetapi untuk mencapai tujuan tersebut, tidak cukup hanya dengan jalan memperoleh pegawai yang dianggap paling tepat untuk jabatannya, akan tetapi tidak kalah pentingnya dengan cara pimpinan memberikan tunjangan kepada pegawai agar mereka bekerja secara optimal sesuai dengan kemampuannya. (Bahrial, 2013)KesimpulanpenelitianadalahDapat diketahui variabelKemampuan Kerja (X1) berpengaruh positif dan siginifikan terhadap variabel prestasi kerja (Y).Dapat diketahui variabelTunjangan Kesejahteraan (X2) berpengaruh positif dan siginifikan terhadap variabel prestasi kerja (Y).Dapat diketahuivariabelKemampuan Kerja (X1) danvariable Tunjangan Kesejahteraan (X2) berpengaruh positif dan siginifikan terhadap variabel prestasi kerja (Y). |
URI: | http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3279 |
Appears in Collections: | Skripsi Mahasiswa |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
a. Cover.docx | COVER | 88.02 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
b. Lembar Pengesahan.docx | LEMBAR PENGESEHAN | 854.8 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
c. KATA PENGANTAR.docx | KATA PENGANTAR | 692.57 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
d. DAFTAR ISI.docx | DAFTAR ISI | 20 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
e. ABSTRAK.docx | ABSTRAK | 825.48 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
f. BAB I.docx Restricted Access | BAB I | 36.18 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
g. BAB II.docx Restricted Access | BAB II | 58.42 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
h. BAB III.docx Restricted Access | BAB III | 42.64 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
i. BAB IV.docx Restricted Access | BAB IV | 244.51 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
j. BAB V.docx Restricted Access | BAB V | 27.76 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
k. DAFTAR PUSTAKA.docx | DAFTAR PUSTAKA | 30.59 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
l. Lampiran.docx Restricted Access | LAMPIRAN | 499.3 kB | Microsoft Word XML | View/Open Request a copy |
m. Biodata Mahasiswa.docx | BIODATA | 814.98 kB | Microsoft Word XML | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.