Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3945
Title: PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS SISWA PADA TEMA CITA-CITAKU KELAS IV MIS AL-HUSNA MARINDAL
Authors: Harahap, Delfi Handriani
181434067
Landong, Ahmad
Keywords: Model Problem Based Learning
Kemampuan Berpikir Kritis
Penelitian Eksperimen
Issue Date: 15-Jul-2023
Publisher: FKIP UMN Al-WASHLIYAH 75 PGSD 2024
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model problem based learning (pbl) berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada Tema cita-citaku Kelas IV MIS ALHUSNA. Metode penelitian yang digunakan adalah enelitian eksperimen. Subjek penelitian yaitu kelas IVA dan kelas IVB sebanyak 51 siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik tes dan non tes. Instrumen penelitian berupa lembar observasi, angket dan juga pretes dan post tes. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji hipotesis menggunakan rumus t-tes sampel independen, diperoleh nilai thitung = 3,52 dan nilai ttabel = 1,67. Dengan demikian thitung > ttabel = 3,52 > 1,67, artinya terdapat pengaruh model pembelajaran problem based learning (PBL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran tematik tema cita-citaku siswa kelas IV MIS ALHUSNA. Perolehan nilai rata-rata kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol, dimana kelas eksperimen 68,5 dan kelas kontrol 52,4, sehingga dapat dilihat kemampuan berpikir kritis siswa pada kelas eksperimen yang diberi perlakuan berupa model pembelajaran problem based learning (PBL) jauh lebih baik dibandingkan dengan kelas kontrol yang tidak diberi perlakuan.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/3945
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
ABSTRAK.docxABSTRAK1.25 MBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I32.85 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II56.85 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III38.59 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV48.55 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V20.01 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BIODATA MAHASISWA.docxBIODATA MAHASISWA1.42 MBMicrosoft Word XMLView/Open
COVER.docxCOVER200.68 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI18.55 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA21.44 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR111.63 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docx
  Restricted Access
LAMPIRAN805.63 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.docxTANDA PERSETUJUAN SKRIPSI1.06 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.