Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/334
Title: Pengaruh Model Pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and Intellectual (SAVI) dalam Kemampuan Berdiskusi Kelompok Siswa Kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala Tahun Pembelajaran 2020-2021
Authors: Dra. Rosmawati Harahap, M.Pd., Ph.D. ( PEMBIMBING )
NURBAITI
Keywords: Model Pembelajaran Somatic
Auditory
Visualitation and Intellectual (SAVI)
Diskusi Kelompok
Memproduksi Teks Negosiasi
Issue Date: 3-Jul-2021
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 28 PEND.BIND 2021
Abstract: Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana diskusi kelompok siswa dalam memproduksi teks negosiasi. Berapa tingkat pengaruh model pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and intellectual (SAVI). Tujuan peneliian ini adalah untuk mengetahui kemampuan siswa berdiskusi kelompok dengan materi teks negosiasi sebelum menggunakan model pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and Intellecual (SAVI) siswa kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala Tahun Pembelajaran 2020-2021, untuk menetahui kemampuan berdiskusi kelompok dalam memproduksi teks negosiasi setelah menggunakan model pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and Intellecual (SAVI) siswa kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala Tahun Pembelajaran 2020-2021. Populasi penelitian ini adalah adalah siswa kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala yang berjumlah 120 orang dengan jumlah 5 kelas. Sampel penelitian ini diambil pada kelas X Mia 1 yang berjumlah 25 orang, berdasarkan hasil penelitian dapat dismpulakan bahwa hasil penelitian kemampuan berdiskusi kelompok dengan materi teks negosiasi sebelum menggunakan model pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and Intellecual (SAVI) memperoleh nilai rata-rata 39.8 dan hasil penelitian kemampuan berdiskusi kelompok dengan materi teks negosiasi sesudah menggunakan model pembelajaran Somatic, Auditory, Visualitation and Intellecual (SAVI) memperoleh nilai rata-rata 68.4. Terdapat pengaruh model pembelajaran SAVI terhadap kemampuan berdiskusi kelompok siswa dengan materi teks negosiasi oleh siswa kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala Tahun Pembelajaran 2020-2021, hal ini terbukti setelah dilakukan uji hipotesi bahwa korelasi antara X dan Y = 2.135 maka hipotesis kerja (Ha) yang diajukan diterima pada taraf 95% dengan demikian dinyatakan terdapat pengaruh yang signifikan antara model pembelajaran SAVI dengan diskusi kelompok bermateri teks negosiasi siswa kelas X SMA Negeri 2 Lawe Sigala-gala Tahun Pembelajaran 2020-201.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/334
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER39.78 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LEMBAR PENGESAHAN.docxLEMBAR PENGESAHAN16.06 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI17.01 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR63.62 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK14.6 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I27.12 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II22.64 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III34.02 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV25.65 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V14.28 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA13.51 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.