Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2109
Title: PERBEDAAN BELAJAR PERBANKAN SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN WORD SQUARE DAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK KELAS X SMA SWASTA YPK MEDAN TA 2021-2022
Authors: PURBA, HAJJAH ANALISA
Keywords: Model Pembelajaran Word Square
Model Pembelajaran Talking Stick
Hasil Belajar
Issue Date: 7-Aug-2022
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 02 PENDEK 2022
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar Perbankan siswa dengan menggunakan model pembelajaran Word Square dengan model Pembelajaran Talking Stick di kelas X IPS SMA Swasta YPK Medan.Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan populasi seluruh kelas X IPS SMA Swasta YPK Medan T.A 2021-2022 yang terdiri dari 2 kelas yang berjumlah 62 orang. Sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 2 kelas berjumlah 32 siswa dan 30 siswa, yakni kelas X IPS 1 sebagai kelas eksperimen dengan menggunakan model pembelajaran Word Square dan kelas X IPS 2 sebagai kelas kontrol dengan menggunakan model pembelajaran Talking Stick, pengambilan sampel dengan jumlah sampel sebanyak 62 orang.Instrumen yang digunakan untuk mengukur hasil belajar perbankan siswa dalam bentuk pilihan berganda sebanyak 30 butir soal. Teknik yang digunakan yaitu uji hipotesis menggunakan uji-t.Hasil penelitian menunjukan nilai rata-rata hasil belajar siswa yang menggunakan model pembelajaran Word Square adalah 87,18 tergolong baik. sedangkan nilai rata-rata siswa yang menggunakan model Talking Stick adalah 80,93 tergolong cukup baik. dari hasil pengujian hipotesis dengan taraf signifikan α =0,05 diperoleh harga t_hitung = 3,004 sedangkan dari tabel distribusi t student diperoleh harga t_(tabel )= 1,67. Karena t_hitung>t_(tabel )berarti H_aditerima, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan hasil belajar Perbankan yang diajarkan dengan model pembelajaran Word Square dan yang diajarkan dengan model pembelajaran Talking Stick di kelas X IPS SMA Swasta YPK Medan T.A 2021-2022.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2109
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER185.73 kBMicrosoft Word XMLView/Open
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.docxLEMBAR PERSETUJUAN166.92 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI18.45 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR43.84 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK18.09 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I25.9 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II57.68 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III37.01 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV35.99 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V19.47 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA18.83 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docxLAMPIRAN388.41 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BIODATA MAHASISWA.docxBIODATA65.65 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.