Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2240
Title: ANALISIS EFEKTIVITAS PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PEDESAAN DAN PERKOTAAN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA MEDAN
Authors: SYAFITRI, AULIA TIARA
Keywords: Pendapatan Asli Daerah (PAD)
Efektivitas
Kontribusi
Pajak Bumi
Bangunan Pedesaandan Perkotaan (PBB-P2)
Issue Date: 11-Jan-2022
Publisher: UMN AL-WASHLIYAH 05 AKT 2022
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat efektivitas pajak bumidan bangunan pedesaan dan perkotaan dalam meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) kota Medan pada tahun 2016-2020. Metode penelitiaan yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif yaitu secara sistematis dan faktual tentang fakta-fakta serta hubungan antar vaiabelyang diselidiki. Teknik pengumpulan data dengan metode wawancara,dokumentasi dan studi kepustakaan. Hasil penelitian ini menunjukkan tingkat pertumbuhan pajak PBB-P2 dari tahun 2016-2020hanya5,67% termaksud dalam kategori tidak berhasil. Dilihat dari efektivitasnya, rata- rata pajak bumi dan bangunan Pedesaaan dan perkotaan padatahun 2016-2020 sebesar 88,11% dengan kategori cukup efektiv.peningkatan persentase terjadi pada tahun 2020 dengan persentase sebesar 94.50% dikarnakan kembali diadakannya program penghapusan denda administrasi Pajak PBB-P2 meningkatkan jumlah wajib pajak bayar.
URI: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2240
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER214.53 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LEMBAR PENGESAHAN.docxLEMBAR PENGESAHAN238.3 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI28.96 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR255.51 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK24.48 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I30.52 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II46.81 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III35.9 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV70.67 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V25.39 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA26.43 kBMicrosoft Word XMLView/Open
LAMPIRAN.docxLAMPIRAN347.23 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.