Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2259
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSHAFIRA-
dc.date.accessioned2022-11-04T08:01:49Z-
dc.date.available2022-11-04T08:01:49Z-
dc.date.issued2022-07-07-
dc.identifier.other181414026-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/2259-
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan penguasaan kosakata Bahasa inggris anak dengan menggunakan media kartu bergambar( flash cards) di TK percontohan. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen,dengan desain posttest only control grupdesign.subjek penelitian ini adalah 34 orang anak, yang terdiridari17anaklaki-lakidan17anak perempuan. Teknik pengumpulan data yang di gunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen.meningkatkan kemampuan kosakata Bahasa inggris melalui media flash cards serta dokumentasi. Teknik analisis data yang di gunakan pada penelitian ini adalah observasi. Berdasarkan analisis data, nilai rata-rata yang di peroleh dalam penelitian pada kelas eksperimen yaitu 42,61sehingga kosakata Bahasa inggris anak tergolong sangat baik. Dan nilai rata-rata padakelas control 33,75 sehingga koskata Bahasa inggris anak tergolong baik. Hasil uji hipotesis dapat di sampaikan bahwa pengaruh penggunaan media flash cards berpengaruh secara signifikat terhadap penguasaan kosakata Bahasa inggris anak yaitu hasil uji hipotesis diperoleh bahwa〖 t〗_hitung 8,86>t_tabel 1,69. Dengandemikianpengaruh penggunaan media flashcards berpengaruh secara signifikat terhadap penguasaan kosakata Bahasa inggris anak usia 4-5 tahun di tk percontohan tahun ajaran 2021-2022.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 11 BK 2022en_US
dc.subjectkosakataen_US
dc.subjectflash cardsen_US
dc.titlePENGARUH PENGGUNAAN MEDIA FLASH CARD TERHADAP PENGUASAAN KOSA KATA BAHASA INGGRIS ANAK USIA 4-5 TAHUN DI TK PERCONTOHAN TAHUN AJARAN 2021/2022en_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER40.98 kBMicrosoft Word XMLView/Open
lembar pengesahan.docxLEMBAR PENGESAHAN208.45 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI19.88 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR fira.docxKATA PENGANTAR122.09 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK18.42 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I26.52 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II48.05 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III36.13 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV65.19 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V16.39 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA14.53 kBMicrosoft Word XMLView/Open
Lampiran.docxLAMPIRAN867.95 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BIODATA SHAFIRA.docxBIODATA16.95 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.