Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/375
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.advisorUmar Darwis, SE.,M.Pd ( PEMBIMBING )-
dc.contributor.authorRAHMAWATI, SITI-
dc.date.accessioned2022-01-25T08:16:21Z-
dc.date.available2022-01-25T08:16:21Z-
dc.date.issued2021-11-16-
dc.identifier.other191434238-
dc.identifier.urihttp://repository.umnaw.ac.id/jspui/handle/123456789/375-
dc.description.abstractPenelitian ini berfokus pada penggunaan media audio visual melalui media whatsapp pada mata pelajaran IPS oleh siswa Kelas VI di SD Negeri 104211 Marindal I. Masalah dalam penelitian ini antara lain adalahmasih banyak peserta didik yang menganggap IPS adalah pelajaran yang sulit dipahami dan kurang menarik perhatian siswa, kesulitan yang ada dalam mata pelajaran IPS menuntut kreativitas guru untuk mengembangkan pembelajarannya, baik dalam hal metode maupun media yang digunakan, dan karena adanya pandemi covid 19, sehingga pola pembelajaran berubah menyebabkan pembelajaran tatap muka ditiadakan dan digantikan dengan pembelajaran daring sehingga adanya perubahan pola belajar siswa.Nilai siswa pada pembelajaran jarak jauh terjadi penurunan ketuntasan belajar dari 78,57% menjadi 46,43% dan siswa yang mengalami tidak tuntas meningkat dari 21,43% menjadi 53,57%.Jenis penelitian yang dilakukan oleh peneliti yaitu penelitian kualitatif dengan fokus penelitian deskripsi. Hasil penelitian menunjukkan gambaran penggunaan media audio visual melalui whatsapp pada mata pelajaran IPS selama masa pandemi covid 19 di Kelas VI SD Negeri 104211 Marindal I diketahui bahwa penggunaan media dilakukan dengan dua kali simulasi. Pada simulasi awal dilakukan dengan memberikan rekaman guru menjelaskan pelajaran dengan disertai gambar pendukung. Sedangkan pada pembelajaran berikutnya guru menggunakan media audio visual dengan memberikan gambaran pebelajaran dengan lebih menarik. Pembelajran menggunakan media audio visual disimpulkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa khususnya pada mata pelajaran IPS, hal ini dapat disimpulkan melalui hasil evaluasi tugas siswa dimanakeseluruhan siswa tuntas dan melewati batas nilai KKM.Sehingga dapat disimpulkan bahwa penggunaan media audio visual melalui whatsapp efektif untuk digunakan khususnya pada pembelajaran IPS di kelas VI selama masa pandemi Covid 19.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUMN AL-WASHLIYAH 21 PGSD 2021en_US
dc.subjectaudio visualen_US
dc.subjectWhatsAppen_US
dc.subjectIPSen_US
dc.titleEFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL MELALUI WHATSAPP PADA MATA PELAJARAN IPS SELAMA MASA PANDEMI COVID 19 DI KELAS VI SD NEGERI 104211 MARINDAL Ien_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:Skripsi Mahasiswa

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.docxCOVER109.39 kBMicrosoft Word XMLView/Open
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI.docxLEMBAR PERSETUJUAN33.1 kBMicrosoft Word XMLView/Open
DAFTAR ISI.docxDAFTAR ISI39.93 kBMicrosoft Word XMLView/Open
KATA PENGANTAR.docxKATA PENGANTAR83.5 kBMicrosoft Word XMLView/Open
ABSTRAK.docxABSTRAK16.58 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BAB I.docx
  Restricted Access
BAB I53.66 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB II.docx
  Restricted Access
BAB II50.92 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB III.docx
  Restricted Access
BAB III42.27 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB IV.docx
  Restricted Access
BAB IV266.83 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
BAB V.docx
  Restricted Access
BAB V37.19 kBMicrosoft Word XMLView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.docxDAFTAR PUSTAKA34.58 kBMicrosoft Word XMLView/Open
Lampiran 1.docxLAMPIRAN39.47 kBMicrosoft Word XMLView/Open
BIODATA MAHASISWA.docxBIODATA490.29 kBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.